Part 1: New Neighbour
Author: Seonhee
Length: Chaptered
Rating: PG13
Genre: Romance, Angst, Friendship
Main Cast:
– Oh Sehun
– Seo Joohyun
– Lu Han
Enjoy!
“Sehun.” ibunya memanggilnya dari teras. Sehun berbalik, wajahnya penuh akan keringat dan sedikit bernoda lumpur. “Masuk dan mandi sayang, kita akan sarapan sebentar lagi!” ibunya tersenyum sebelum kembali masuk. Sehun mengelap keringatnya dengan kaus berlengan panjang warna putihnya, membuat lumpur kembali menodai wajahnya.